Meliputi Pendampingan serta penyuluhan bagi UMKM untuk mendapatkan pemahaman baru. Pendampingan ini juga akan melibatkan mahasiswa pilihan sebagai agent of change. KAMI UMKM juga memberikan sarana sekaligus sebagai fasilitator bagi pelaku UMKM untuk menyampaikan aspirasi yang meliputi saran maupun kritik kepada pemerintah. Selain itu KAMI UMKM memberikan kesempatan bagi pelaku UMKM untuk mempromosikan produknya secara gratis selama 1 bulan di layanan media digital kami.